Minggu, 26 Desember 2010

BILANGAN

Benda apakah sebuah Bilangan ?

... ,-5,-4,-3,-2,-1,0,1,2,3,4,5,... dan seterusnya. ini adalah suatu lambang bilangan. sesungguhnya bilangan merupakan konsep abstrak yang tak bisa tertangkap oleh indera manusia,tetapi bersifat universal.
Misalkan : tulisan atau ketikan berikut

Rabu, 22 Desember 2010

PETIR

Saat hujan deras langit tiba-tiba menyala dan tak lama kemudian disusul dengan suara menggelegar. taukah anda suara apa yang terdengar? , suara tersebut adalah suara halilintar atau biasa disebut dengan Petir. Petir yaitu suatu gejala alam pada musim hujan dimana di langit muncul kilatan cahaya sesaat menyilaukan yang di susul dengan suara menggelegar. kilatan cahaya yang menyilaukan disebut dengan Kilat, sedangkan suara yang menggelegar disebut dengan Geruh. perbedaan waktu kemunculan ini di sebabkan adanya perbedaan antara kecepatan cahaya dengan kecepatan suara.

 gambar kilatan cahaya